Latest Post
Loading...

Tutorial Menggambar Doodle Art

 Tutorial Menggambar Doodle Art - Sebagai orang yang hobby menggambar. Saya akan memberikan Tutorial Menggambar Doodle Art. Sebenarnya menggambar doodle itu sesuka hati ya. Tetapi disini saya akan memberi tahu bagaimana agar Gambar doodle teman teman semua itu seimbang atau tampak menarik. Untuk itu kita mulai aja sob, Tutorial Menggambar Doodle Art menurut saya :

1. Tenangkan pikiran dan jangan ada paksaan untuk menggambar.

2. Siapkan kertas dan pulpen, kalo bisa menggunakan sketchbook dan pulpen khusus untuk menggambar. Kalau ngga ada pake kertas dan pulpen seadanya.





3. Mulailah gambar dari tengah, misal kamu mau buat doodle name. Kamu gambar namanya di tengah biar bagus. Saya akan mencontohkan gambar saya.
ini adalah gambar dari tengah ke sisi kanan.

4. Untuk mengisi kekosongan yang lain, gunakan animasi yang lain sesuka hati. Dan gunakan lengkungan lengkungan dibagian kosong atau juga teman semua bisa buat gambar seperti tembok bata di bagian yang kosong.


Sebenarnya dalam Dunia Menggambar tidak ada kata tata cara atau Tutorial Menggambar Doodle Art. Dalam dunia menggambar kita bebas mengekspresikan gambar kita, hanya niat saya membantu agar teman teman agar dalam Menggambar Doodle Art lebih mudah.
Semoga bermanfaat^^

1 Response to "Tutorial Menggambar Doodle Art"